Selasa, 09 Oktober 2012

Teknologi Leap Motion (bermain PC tanpa mouse)

Leap Motion
Mouse sebentar lagi akan habis masanya, diganti oleh Leap Motion. Alat ini adalah sensor gerak yang dapat menangkap gerakan tangan di depan layar, sehingga kita bisa mengoperasikan komputer tanpa harus menyentuh layar, dengan hanya menggerakan tangan. Produk revolusioner ini bahkan sudah punya banderol sebesar US$70 saja.


 Produk ini diperkirakan akan terjual bebas di Tahun 2013. Mungkin teknologi ini tidak jauh berbeda dengan teknologi kinect microsoft dan Playstation Move, namun yang membuat teknologi ini berbeda adalah kita bisa mengontrol dekstop langsung dengan tangan kita!.




1 komentar: